no_image
Sinopsis

Bosnya sudah gila!

Begitulah pikiran Sabiru Aoki ketika sadar dirinya telah dijebak sang atasan dan dipaksa untuk menggoda istrinya demi tidak dikirim ke penjara atas tuduhan pencurian palsu.

Aoki sadar kegilaan Tian tak semestinya ia dengar dan turuti. Akan tetapi, tuntutan sang ibu agar ia melunasi utang pada germo dan ancaman penjara dari Tian, tak memberi Aoki jalan keluar selain menerima tawaran bos tajirnya itu.

"Buat istri saya jatuh cinta sama kamu dalam waktu tiga bulan. Dengan cara apa pun. Atau kamu akan membusuk di penjara."

Lantas, akankah Aoki sanggup menjalankan misinya dan mengungkap semua rahasia Tian, lalu kembali pada ibunya yang tak kalah gila dan psikopat? Ataukah ia justru akan terjebak pada pesona sosok Anila Jelita?


Tags
romance romantis drama pengorbanan cintasejati ketulusan pernikahan perpisahan dewasa

  • Tanggal diterbitkan
  • 30 September 2020
  • Kategori
  • Novel Dewasa
  • Status
  • Selesai